WISATA BAHARI LAMONGAN (WBL)


Wisata Bahari Lamongan atau yang biasa dikenal dengan sebutan WBL menjadi salah satu pilihan tempat wisata yang bisa anda kunjungi sebagai sarana rekreasi keluarga, kantor, sekolah.
Kawasan wisata yang terletak di
Jl. Raya Paciran (ex. Tanjung kodok) cocok bagi anda yang ingin refreshing menghilangkan stress atau kejenuhan terhadap rutinitas pekerjaan sehari-hari. WBL akan memanjakan anda dengan wahana-wahananya yang menarik untuk dinikmati seperti wahana yang bisa bikin sport jantung, bikin ketawa-ketiwi atau menjerit-jerit. Kebanyakan pengunjung yang datang ke WBL rata-rata menggunakan kendaraan pribadi atau bus pariwisata.
Namun jangan khawatir bagi anda yang
memang benar-benar nekat melancong dengan menggunakan kendaraan umum, karena anda bisa mengikuti panduan berikut ini untuk traveling menggunakan kendaraan umum khususnya bagi pelancong yang berasal dari Surabaya.





Anda berangkat dari Surabaya menuju terminal OSOWILANGON.
NB :
untuk sampai OSOWILANGON anda bisa naik bus dari RSI Wonokromo dengan tarif Rp. 5.000 atau rute yang biasa dilalui bus OSOWILANGON . Kalau posisi anda di sekitar Pasar Turi, anda bisa naik lyn jurusan OSOWILANGON.

RUTE KENDARAAN UMUM
Dari OSOWILANGON anda naik bus mini AR
MADA jurusan Paciran / WBL.
Tarif : Rp. 9.000
Sampai dipemberhentian terakhir bus mini anda naik COLT.
Karena jaraknya pendek kira-kira 1 menit anda bisa membaya
r dengan tarif Rp. 2.ooo
Kalau dihitung-hitung lumayan murah kan untuk transportnya. Tapi ya itu dia anda harus bersabar ketika menempuh perjalanan menuju WBL karena yang namanya kendaraan umum pasti sering berhenti untuk mencari penumpang.
Pengalaman saya waktu kesana menggunakan kendaraan umum, ketika itu saya sampai di OSOWILANGON pukul 07.30 WIB, nam
un bus baru berangkat pukul 9.00 WIB dan sampai di WBL pukul 11.00 WIB

PETA LOKASI WISATA BAHARI LAMONGAN


TARIF MASUK WISATA BAHARI LAMONGAN

Week Day ( Senin – Kamis ) : Rp 30.000,-
Week End ( Jum’at – Sabtu ) : Rp 40.000,-
Setiap kali Hari Libur Atau Musim Liburan maka tarif yangberlaku adalah : Rp 40.000,-

Kini setelah hadir MAHARANI ZOO, WBL menyediakan paket terusan dengan tambahan lokasi tersebut sehingga terifnya menjadi :

Week Day ( Senin – Kamis ) : Rp 40.000,-
Week End ( Jum’at – Sabtu ) : Rp 52.000,-

DISCOUNT :
40 – 150 orang : Rp 1.000/tiket
151 – 300 orang : Rp 1.500/tiket
>301 orang: Rp 2.000/tiket

PERATURAN
Sebelum masuk ke Wisata Bahari Lamongan, perhatikan peraturan tempat wisata tersebut bagi pengunjung diantaranya :
Dilarang membawa makanan berupa Nasi, Mie, Lontong, dan Sayur
Anak-anak dengan tinggi badan >85 cm dikenakan tiket penuh
Tiket yang sudah dibeli tidak bisa dikembalikan
Buka setiap hari mulai pukul 08.30 s/d 16.30 WIB

WAHANA DI WISATA BAHARI LAMONGAN

Berbagai wahana permainan tersedia Wisata Bahari Lamongan. Diantaranya ada yang termasuk Fasilitas Gratis (Terusan) dan ada yang Fasilitas Bayar.


Fasilitas GRATIS

Rumah Kucing

Galeri Kapal & Kerang

Sarang Bajak Laut

Goa Insektarium

Playground Remaja

Permainan Air

Playground Pasir

Kolam renang air tawar

Kolam renang air laut

Water boom

Kano

Anjungan wali songo

Bioskop 3 dimensi

Rumah sakit hantu

Rotary coaster

Samba jet

Mini Columbus

Mini train

Arena bermain

Tembak air

Marry go round

Mini bumper car

Mini bumper boat

Arena mengemudi

Motocross

Tagada

Planet kaca

Tembak ikan

Taman berburu

Paus dangdut

Jet coaster

Bumper car

Space shuttle

Rodeo

Bioskop desperado


Fasilitas Bayar

Arena pahan : Rp 5.000,-

Zona perang : Rp 5.000,-

Istana hantu : Rp 5.000,-

Arena foto cowboy : Rp 5.000,-

Kereta andong : Rp 5.000,-

Soccer : Rp 5.000,-

Big hammer : Rp 5.000,-

Boxing : Rp 5.000,-

Arena ketangkasan : Rp 1.000,-

Video games : Rp 5.000,-

Flying fox : Rp 20.000,-

ATV : Rp 10.000,-

Kiddy Ride : Rp 5.000,-

Sepeda air : Rp 7.000,-

Ski Boat : Rp 10.000,-

Long Boat : Rp 20.000,-

Speed Boat : Rp 100.000,-

Banana Boat / max. 5 orang : Rp 175.000,-

Perahu Tradisional / paket / max. 10 orang : Rp 10.000

Blue Eagle / jam / max. 10 orang : Rp 2.500.000,-

GoKart / 1 lap : Rp 14.000,-

GoKart / 2 lap : Rp 25.000,-


PETA LOKASI PERMAINAN

Bagi pengunjung yang ingin membawa oleh-oleh , jangan khawatir karena WBL terdapat Souvenir Shop, Pasar Ikan, Buah dan Sayur, serta Pasar Hidangan.

Bagi anda yang suka seafood, jangan lewatkan untuk membeli Pindang Bakar, karena rasanya yang uenaaak, apalagi ditambah dengan sambal kecapnya sehingga rasanya semakin maknyuuus abis.

Selamat berlibur dan nikamti hari yang menyenangkan.

wisatajatim

13 Responses to "WISATA BAHARI LAMONGAN (WBL)"

Unknown said :
13 September 2009 pukul 20.17
harga karcisnya sekarang berapa ya?
september 2009
thx
Novy Writer said :
28 Mei 2010 pukul 23.40
Ayo rekan2 yang baik... Bisa kerja sama di bidang LAYANAN PERJALANAN WISATA dalam wisata VILLA & PENGINAPAN serta wisata OLEH-OLEH KHAS,WISATA INFORMATION&TECNOLOGY, WISATA DAKWAH/SOSIAL, WISATA RELIGI dll klik aja :
1. http://novavilla.wordpress.com/ dan http://villanova32.blogspot.com/ untuk informasi villa dan penginapan sederhana yang Insya Allah barokah. Serta product minuman Sari Apel Jawara yang tiada bandingan lezatnya. (Jawara harganya, Jawara kualitasnya)

2. http://villanova32.multiply.com/ untuk informasi Villa Nova Songgoriti dan product serta wisata-wisata menarik seputar Malang Raya.

3. http://centralindustriagro.wordpress.com/ untuk informasi minuman Sari Buah Pepino, Naga dan Mengkudu Laos. Mengajak Anda menjadi distributor, agen, maupun pengecer di seluruh kota se-Indonesia.

Informasi villa dan penginapan sederhana yang nyaman ini asyik buat berlibur sembari menikmati product-product unggulan kami. Sari Apel Jawara, Pepino dan lain-lain yang bisa untuk oleh-oleh khas, pernikahan, tunangan, syukuran, meeting, dan lain-lain…… Anda juga kami ajak bergabung menjadi mitra kerja kami seperti Tour and Travel, managemnet tempat2 wisata,... ((TIDAK TERIMA MLM, INDEKS SAHAM/INVESTASI BERJANGKA dll.)

Terima Kasih,

(Management IT Blog ; Writer ; Internet / Tourism Marketing)

NOVY ER +628123368731 ( NO SERVE SMS)
Maddkemal said :
11 September 2010 pukul 09.58
besok ane mo kesana gan, moga moga ga terlalu rame biar bisa mainin semua ...
mawan said :
24 Juni 2013 pukul 06.12
Bro kalo balik ke sby gmn bro ?
Uyab Sinaser said :
7 Juli 2013 pukul 07.37
puas deh kalo main kesanabromo homestay
Anonim said :
4 Agustus 2013 pukul 07.01
Lengkap banget nih infonya, habis idul fitri pengen mampir sambil ke rumah sodara..Thanks ya!
Unknown said :
24 Juni 2014 pukul 01.04
wihhhh keren banget yawahana-whana permainannya..
dan cukup murah juga kalo memang wahananya banyak seperti itu,
di buka dari jam berapa smpe jam berapa gan?
makasih :D

mampir yukkkk http://tanjungherbal.com

Anonim said :
21 Januari 2015 pukul 01.00
untuk kenyamanan perjalanan anda, kami akan melayani
SEWA MOBIL SURABAYA INDONESIA CAR RENTAL HIRE

ANKASARENTCAR

TOYOTA
DAIHATSU
ISUZU
HONDA
+62 8523 0000 053
+62 31 211 535 55

ANKASARENTCAR.WORDPRESS.COM

SOPIR KAMI BISA BAHASA INGGRIS
MY DRIVER GOOD SPEAK ENGLISH
SELALU HATI-HATI DI JALAN
ALWAYS BE CAREFUL ON THE ROAD
SABAR, SOPAN, TANGGUNG JAWAB DAN DISIPLIN
PATIENT, POLITE, RESPONSIBILITY AND DISCIPLINE

KESELAMATAN DAN KENYAMANAN PERJALANAN ANDA HARAPAN KAMI
SAFETY AND COMFORT WE HOPE YOUR TRIP

ankasarentcar.wordpress.com
ankasarentcar.BLOGSPOT.com
Admin said :
4 Maret 2018 pukul 05.54
keren
visit https://sunrisetourindonesia.blogspot.com
Unknown said :
19 Juli 2018 pukul 05.50
salam kak, bgus artikelnya

lanjutkan
Ummu Arifah said :
16 Oktober 2019 pukul 19.05
Untuk tahun 2019 ini masih berlajukah oeraturan tidak boleh mmbwa makan ke dalam wbl?

Posting Komentar